Cara membuat robot sederhana dengan Arduino dan Module Bluetooth HC-05
Cara membuat robot sederhana dengan Arduino dan Module Bluetooth HC-05
Cara membuat robot sederhana dengan Arduino dan Module bluetooth HC05 - Pada artikel kali ini saya akan membagi cara membuat robot sederhana yang berbasis mikrokontroler yaitu Arduino , Definisi Arduino itu sendiri merupakan perangkat keras berupa serangkaian IC yang dapat di program sesuai keinginan pemprogramnya. Jadi Arduino dapat di program menjadi kendali apa saja sesuai kebutuhan anda masing-masing.
Disini kita akan membahas cara membuat robot sederhana menggunakan Board Arduino Mikrokontroler yang mana step by step nya akan saya jelaskan satu persatu , Berikut ini adalah Komponen utama yang di butuhkan untuk Aktuator robot :
- 2x Motor gear box
- 1x Mikrokontroler Arduino Uno
- 1x Driver motor , anda dapat menggunakan L293D / L298N
- Module bluetooth HC-05 / HC-06
Setelah komponen-komponen utama sudah ada , lalu download aplikasi Arduino IDE atau anda dapat mendownload nya di link berikut :
Atau di :
Baik jika sudah di download , silahkan anda instal ..
Jika sudah mari kita masuk ke Materi Pemrograman dasar ..
Void setup dan Void loop
adalah program dasar (wajib) dalam Arduino
Setiap program yang di tulis (ketik) di dalam
Void setup akan berjalan sebanyak 1x
Void loop akan berjalan berulang kali
Int ( Inisialisasi pin )
Int berguna untuk menginisialkan pin dari arduino menjadi karakter / nama lain yang ingin di jadikan tanda.
pinMode
adalah perintah yang kita beritahukan agar Arduino Terhubung dengan Module L293D / L298N, melalui Pin 6,7,8,9 .
OUTPUT adalah sebagai keluaran (tegangan)
sedangkan INPUT digunakan untuk Sensor
Skema Roda
Program Berhenti
6 LOW | 7 LOW | 8 LOW | 9 LOW
LOW = Mati ( 0V)
HIGH = Hidup (5V)
if (Jika)
Serial.availabel membaca data yang diterima dari module bluetooh.
inByte menginisal Serial.read (data terbaca)
Serial.write (menulis data serial)
(inByte) hasil dari Serial.read
if (Jika) , (inByte) = F (data yang di terima oleh module bluetooh yang dikitim melalui aplikasi)
digitalWrite Untuk Memerintahkan
Driver Motor
Driver motor akan mengkontrol arah motor dc sesuai perintah.
Isi perintah HIGH / LOW (Wajib Huruf Kapital)
Setelah Materi Pemprogram dasar di atas saya akan memberikan program lengkap dari Robot sederhana yang di padukan dengan module bluetooth HC-05 .
Berikut Sketch-nya :
// Program robot sederhana dengan Arduino + module bluetooth HC-05
// Made in Makersware.blogspot.com
/
// WIRING
// PIN 6 => IN1 (L298N)
// PIN 7 => IN2 (L298N)
// PIN 8 => IN3 (L298N)
// PIN 9 => IN4 (L298N)
// PIN 0 => RX (HC-05)
// PIN 1 => TX (HC-05)
// Menginisialkan Pin
int IN1 = 6;
int IN2 = 7;
int IN3 = 8;
int IN4 = 9;
void setup() {
// Instalasi serial ports:
Serial.begin(9600); // Mengkoneksikan dengan port 9600 bps
// Pin mode yang sudah di inisial dan di aktifkan di void setup
pinMode(IN1,OUTPUT);
pinMode(IN2,OUTPUT);
pinMode(IN3,OUTPUT);
pinMode(IN4,OUTPUT);
}
void loop() {
// Membaca dari 0(RX), Kirim ke port 1(TX):
if (Serial.available ()) {
int inByte = Serial.read();
Serial.write(inByte);
if(inByte=='F'){//adelante
//analogWrite(ENA, 100);// Maju
digitalWrite(IN1,HIGH);
digitalWrite(IN2,LOW);
digitalWrite(IN3,LOW);
digitalWrite(IN4,HIGH);
}else if (inByte=='B'){// Mundur
digitalWrite(IN1,LOW);
digitalWrite(IN2,HIGH);
digitalWrite(IN3,HIGH);
digitalWrite(IN4,LOW);
}else if (inByte=='L'){// Belok Kiri
digitalWrite(IN1,HIGH);
digitalWrite(IN2,LOW);
digitalWrite(IN3,LOW);
digitalWrite(IN4,LOW);
}else if (inByte=='R'){// Belok Kanan
digitalWrite(IN1,LOW);
digitalWrite(IN2,LOW);
digitalWrite(IN3,LOW);
digitalWrite(IN4,HIGH);
}else if (inByte=='S'){// Berhenti
digitalWrite(IN1,LOW);
digitalWrite(IN2,LOW);
digitalWrite(IN3,LOW);
digitalWrite(IN4,LOW);
}
}
}
// Program robot sederhana dengan Arduino + module bluetooth HC-05
// Made in Makersware.blogspot.com
/
// WIRING
// PIN 6 => IN1 (L298N)
// PIN 7 => IN2 (L298N)
// PIN 8 => IN3 (L298N)
// PIN 9 => IN4 (L298N)
// PIN 0 => RX (HC-05)
// PIN 1 => TX (HC-05)
// Menginisialkan Pin
int IN1 = 6;
int IN2 = 7;
int IN3 = 8;
int IN4 = 9;
void setup() {
// Instalasi serial ports:
Serial.begin(9600); // Mengkoneksikan dengan port 9600 bps
// Pin mode yang sudah di inisial dan di aktifkan di void setup
pinMode(IN1,OUTPUT);
pinMode(IN2,OUTPUT);
pinMode(IN3,OUTPUT);
pinMode(IN4,OUTPUT);
}
void loop() {
// Membaca dari 0(RX), Kirim ke port 1(TX):
if (Serial.available ()) {
int inByte = Serial.read();
Serial.write(inByte);
if(inByte=='F'){//adelante
//analogWrite(ENA, 100);// Maju
digitalWrite(IN1,HIGH);
digitalWrite(IN2,LOW);
digitalWrite(IN3,LOW);
digitalWrite(IN4,HIGH);
}else if (inByte=='B'){// Mundur
digitalWrite(IN1,LOW);
digitalWrite(IN2,HIGH);
digitalWrite(IN3,HIGH);
digitalWrite(IN4,LOW);
}else if (inByte=='L'){// Belok Kiri
digitalWrite(IN1,HIGH);
digitalWrite(IN2,LOW);
digitalWrite(IN3,LOW);
digitalWrite(IN4,LOW);
}else if (inByte=='R'){// Belok Kanan
digitalWrite(IN1,LOW);
digitalWrite(IN2,LOW);
digitalWrite(IN3,LOW);
digitalWrite(IN4,HIGH);
}else if (inByte=='S'){// Berhenti
digitalWrite(IN1,LOW);
digitalWrite(IN2,LOW);
digitalWrite(IN3,LOW);
digitalWrite(IN4,LOW);
}
}
}
Berikut wireing / pengkabelan robot sederhana dengan arduino dan module bluetooth :
Untuk Sumber tegangan anda dapat menggunakan Baterai 9V + Socket jack baterai 9V.
Semoga Tutorial ini bermanfaat bagi anda ..
Jangan Sungkan Untuk Bertanya !
Jangan Sungkan Untuk Bertanya !
No comments